Sekilas Angka Kecamatan Japah - News - BPS-Statistics Indonesia Blora Regency

Blora Regency in Figures can be seen here; Online Integrated Statistics Services can be sent via email: bps3316@bps.go.id with the subject Data Requestor or website pst.bps.go.id; The Integrated Statistical Service BPS Blora Regency can be visited every working day at 08.00 – 15.30 WIB; Reporting Services That Are Not Compliant With Procedures can be done via lapor.go.id

To obtain data from the Statistics Indonesia (BPS) Blora Regency, please visit the Integrated Statistical Service at BPS Blora Regency, located at Jl. Rajawali No. 12, Blora, Tempelan, Kec. Blora, Blora Regency, Central Java 58211.

SateBlora - Various strategic data of Blora Regency in one application. Access the application through the following link.; 

Jatikuat - A Geographic Information System (GIS) displaying administrative boundaries in Blora Regency. Access the application through the following link.

Sekilas Angka Kecamatan Japah

Sekilas Angka Kecamatan Japah

December 5, 2024 | BPS Activities


Kecamatan Japah merupakan bagian dari Kabupaten Blora yang terletak di sebelah barat dengan luas wilayah 129,23 kilometer persegi. Kacamatan ini terbagi menjadi 18 desa dengan wilayah desa terluas adalah Desa Ngiyono yaitu 23,62 kilometer persegi. Sedangkan wilayah terkecil adalah Desa Harjowinangun dengan luas 1,52 kilometer persegi. Untuk desa yang memiliki jarak terjauh dari ibukota kecamatan adalah Desa Kalinanas.

Di bidang kependudukan, kecamatan yang terdiri dari 48 RW dan 230 RT ini memiliki jumlah penduduk di tahun 2023 sebesar 32.023 jiwa yang terdiri dari 18.417 jiwa penduduk laki-laki dan 18.607 jiwa penduduk perempuan.

Kecamatan Japah yang merupakan kecamatan penghasil jahe terbesar di Kabupaten Blora tahun 2023. Selain jahe, produksi pertanian di Kecamatan Japah berupa cabai keriting, cabai rawit, pisang dan durian yang rasanya tidak kalah dengan produksi durian dari luar Kabupaten Blora.

Bendungan Randugunting adalah salah satu bendungan yang ada di Kabupaten Blora dan terletak di Desa Kalinanas Kecamatan Japah.

Jika ingin tahu lebih lengkap tentang data Kecamatan Japah, cek data lengkapnya Publikasi Kecamatan Japah Dalam Angka DI SINI !
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kabupaten Blora (Statistics of Blora Regency)Jalan Rajawali Nomor 12 Blora 58211 Telp. & Faks (0296)531191 Homepage. http://blorakab.bps.go.id/ e-mail: bps3316@bps.go.id

logo_footer

Manual

ToU

Links

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia