Pelatihan Calon Petugas Pendataan Awal Registrasi Sosial Ekonomi 2022 BPS Kabupaten Blora Gelombang - News - BPS-Statistics Indonesia Blora Regency

Blora Regency in Figures can be seen here; Online Integrated Statistics Services can be sent via email: bps3316@bps.go.id with the subject Data Requestor or website pst.bps.go.id; The Integrated Statistical Service BPS Blora Regency can be visited every working day at 08.00 – 15.30 WIB; Reporting Services That Are Not Compliant With Procedures can be done via lapor.go.id

Pelatihan Calon Petugas Pendataan Awal Registrasi Sosial Ekonomi 2022 BPS Kabupaten Blora Gelombang

Pelatihan Calon Petugas Pendataan Awal Registrasi Sosial Ekonomi 2022 BPS Kabupaten Blora Gelombang

October 4, 2022 | BPS Activities


Haloo #sobatdata
Rangkaian kegiatan Pendataan Awal Regsosek 2022 sudah dimulai. Sebagai langkah awal dalam menjamin kualitas data yang dikumpulkan, seluruh petugas lapangan akan mendapatkan pelatihan terlebih dahulu sebelum terjun ke lapangan. 

Senin (3/10), Bupati Blora, Arief Rohman S.IP, M.Si, membuka secara resmi kegiatan pelatihan calon petugas Pendataan Awal Registrasi Sosial Ekonomi 2022 untuk gelombang I di PPSDM Migas Cepu. 

Pelatihan gelombang I diikuti oleh 291 peserta dari Kecamatan Randublatung, Kradenan dan Kedungtuban. Diharapkan selama 2 hari efektif (3-4 Oktober 2022) peserta mampu menyerap materi dari 12 Instruktur Daerah yang mengajar serta memahami konsep dan definisi semua pertanyaan yang akan diajukan kepada responden nantinya.
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kabupaten Blora (Statistics of Blora Regency)Jalan Rajawali Nomor 12 Blora 58211 Telp. & Faks (0296)531191 Homepage. http://blorakab.bps.go.id/ e-mail: bps3316@bps.go.id

logo_footer

Manual

ToU

Links

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia