Portal PPID
Badan Pusat Statistik

Setiap orang berhak memperoleh Informasi Publik sesuai dengan UU No. 14 Tahun 2008. Website PPID BPS menyediakan Informasi Publik Berkala, Setiap Saat, Serta-merta, dan Informasi lainnya.
Informasi
Berkala
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan secara berkala
Informasi
Serta-merta
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan secara serta merta tanpa penundaan
Informasi
Setiap Saat
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan setiap saat
Informasi
Dikecualikan
Pengecualian informasi harus didasarkan pada pengujian konsekuensi
Standar
Layanan
Standar yang berlaku pada Layanan PPID
Laporan
dan Regulasi
Kumpulan Laporan dan Regulasi yang tersedia


E-FORM

Pengajuan Informasi Publik
Kini Lebih Mudah

Ajukan permohononan Informasi Publik, atau keberatan Informasi Publik dengan mengisi E-Form secara online.

Ajukan
Permohonan Informasi →
Ajukan
Keberatan Informasi →

Berita Kegiatan BPS

Statistik Kesenian Kabupaten Blora

Dirilis pada 14 Mei 2024Sensus dan Survey

Hai #sobatdata!Selain terkenal dengan hutan jati, salah satu kabupaten penghasil gas dan minyak bumi, Blora juga dikenal dengan barongannya. Kesenian barongan bersumber dari hikayat Panji, yaitu suatu cerita yang diawali dari iring-iringan prajurit berkuda mengawal Raden Panji Asmarabangu/Pujonggo Anom dan Singo Barong. Barongan dibuat menyerupai Singo Barong (Singa besar) sebagai simbolis penguasa hutan angker, identik dengan sosok yang sangat buas dengan Iringan suara musik yang menggelegar, makin menambah pesona kesenian Barongan.Ada 145 grup Barongan yang tersebar di berbagai kecamatan di kabupaten Blora, biasanya tampil saat kirab budaya memperingati hari kemerdekaan RI, Hari Jadi Blora, juga saat acara sedekah bumi. Selain barongan ada juga grup kesenian lain seperti ketoprak, tarian klasik, seni karawitan, hadroh hingga musik modern.Demikian Statistik Kesenian kali ini, bila #sobatdata pengen tau lebih banyak tentang Kabupaten Blora cukup klik http://blorakab.bps.go.id/publikasiBulan Mei banyak liburnyawaktu paling pas buat tamasyaBarongan Itu asli dari BloraMari bersama menjaga budaya bangsa

Pejabat Pengelola
Informasi dan Dokumentasi

BPS Kabupaten Blora

Gedung 1 Lantai 1
(Kepala Biro Humas dan Hukum Badan Pusat Statistik)
Jln. Dr. Sutomo 6–8, Jakarta Pusat 10710
T. (021) 3841195,3842508,3810291-4, Ext : 1017
F. (021) 3857046
e-mail: ppid@bps.go.id

Ikuti Kami
di Media Sosial