Lapangan Usaha Cakupan SE2026 (Kategori C) - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Blora

Publikasi Kabupaten Blora Dalam Angka 2024 dapat diunduh di sini; Pelayanan Statistik Terpadu Online dapat melalui : email bps3316@bps.go.id dengan subyek Permintaan Data atau melalui website pst.bps.go.id; Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kab. Blora dapat dikunjungi setiap hari kerja  pada pukul 08.00 – 15.30 WIB; Pelaporan Layanan yang Tidak Sesuai Prosedur dapat dilakukan melalui lapor.go.id

Untuk memperoleh data dari Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Blora, silakan mengunjungi Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Blora yang berlokasi di Jl. Rajawali No.12, Blora, Tempelan, Kec. Blora, Kabupaten Blora, Jawa Tengah 58211.

SateBlora - Berbagai data strategis Kabupaten Blora dalam satu aplikasi. Akses aplikasi melalui tautan berikut; Jatikuat - Sistem Informasi geospasial yang menampilkan batas administratif di Kabupaten Blora. Akses aplikasi melalui tautan berikut

Lapangan Usaha Cakupan SE2026 (Kategori C)

Lapangan Usaha Cakupan SE2026 (Kategori C)

11 Februari 2025 | Kegiatan Statistik


Lapangan usaha cakupan SE2026 Kategori C yaitu Industri Pengolahan.

Industri pengolahan adalah sektor yang mengubah bahan mentah menjadi barang setengah jadi atau barang jadi melalui proses mekanis, kimia, atau manual. Prosesnya bisa meliputi perakitan, pencampuran, pemurnian, fermentasi, hingga pengemasan.

 Ada banyak jenis Industri Pengolahan seperti: Industri Makanan dan Minuman, Industri Tekstil dan Pakaian, Industri Logam dan Mesin, Industri Otomotif dan Elektronik. Sensus Ekonomi 2026 akan mencatat usaha di sektor ini baik skala besar maupun skala kecil. Data ini sangat penting untuk memahami kontribusi industri terhadap perekonomian dan merancang kebijakan yang lebih tepat.

Jika usaha anda masuk dalam Industri Pengolahan, pastikan usaha anda tercatat.

Sensus Ekonomi 2026 Mencatat Ekonomi Indonesia !

Berita Terkait

Teuku Riefky Harsya : SE2026 Penting Untuk Pegiat Industri Kreatif

Teuku Riefky Harsya : SE2026 Penting Untuk Pegiat Industri Kreatif

Rilis PDRB Kabupaten Blora Menurut Lapangan Usaha 2019-2023

Rilis PDRB Kabupaten Blora Menurut Lapangan Usaha 2019-2023

Survei Karakteristik Usaha

Survei Karakteristik Usaha

SE-Talking Pelaku Usaha Rumah Makan

SE-Talking Pelaku Usaha Rumah Makan

Rumah Tangga Usaha Pertanian Hasil ST2023

Rumah Tangga Usaha Pertanian Hasil ST2023

Pencacahan Lapangan Survei Angkatan Kerja Nasional (Sakernas) Februari 2021

Pencacahan Lapangan Survei Angkatan Kerja Nasional (Sakernas) Februari 2021

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Blora (Statistics of Blora Regency)Jalan Rajawali Nomor 12 Blora 58211 Telp. & Faks (0296)531191 Homepage. http://blorakab.bps.go.id/ e-mail: bps3316@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik