Potret Jemaah Haji Kabupaten Blora - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Blora

Publikasi Kabupaten Blora Dalam Angka 2024 dapat diunduh di sini; Pelayanan Statistik Terpadu Online dapat melalui : email bps3316@bps.go.id dengan subyek Permintaan Data atau melalui website pst.bps.go.id; Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kab. Blora dapat dikunjungi setiap hari kerja  pada pukul 08.00 – 15.30 WIB; Pelaporan Layanan yang Tidak Sesuai Prosedur dapat dilakukan melalui lapor.go.id

Potret Jemaah Haji Kabupaten Blora

Potret Jemaah Haji Kabupaten Blora

28 Mei 2024 | Kegiatan Statistik


Haji merupakan Rukun Islam kelima dan wajib bagi setiap muslim yang mampu. Ibadah haji bukan hanya ibadah yang melibatkan fisik saja, tetapi juga menyentuh hati dan jiwa bagi setiap individu yang menjalankannya. Lalu, bagaimana potret jemaah haji di Blora?
Pada tahun 2024, Kabupaten Blora akan memberangkatkan 644 jemaah haji dan sebanyak 20 persennya berasal dari Kecamatan Blora. Jemaah haji perempuan lebih mendominasi musim haji di tahun ini. Dibandingkan dengan tahun 2023, jumlah jemaah haji dari Kabupaten Blora tahun ini mengalami penurunan sebanyak 3,9 persen. Cek data lengkapnya Blora Dalam Angka di https://blorakab.bps.go.id/publikasi
Yuk #sobatdata, kita doakan semoga para jemaah haji dapat menjalankan ibadah dengan lancar, menjadi Haji yang Mabrur dan kembali ke tanah air dengan selamat.

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Blora (Statistics of Blora Regency)Jalan Rajawali Nomor 12 Blora 58211 Telp. & Faks (0296)531191 Homepage. http://blorakab.bps.go.id/ e-mail: bps3316@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik