Bagaimana Presentase Penggunaan Teknologi Informasi Penduduk Kabupaten Blora? - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Blora

Publikasi Kabupaten Blora Dalam Angka 2024 dapat diunduh di sini; Pelayanan Statistik Terpadu Online dapat melalui : email bps3316@bps.go.id dengan subyek Permintaan Data atau melalui website pst.bps.go.id; Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kab. Blora dapat dikunjungi setiap hari kerja  pada pukul 08.00 – 15.30 WIB; Pelaporan Layanan yang Tidak Sesuai Prosedur dapat dilakukan melalui lapor.go.id

Bagaimana Presentase Penggunaan Teknologi Informasi Penduduk Kabupaten Blora?

Bagaimana Presentase Penggunaan Teknologi Informasi Penduduk Kabupaten Blora?

13 Februari 2024 | Kegiatan Statistik


Apa kabar anda hari ini? Semoga selalu baik, dalam keadaan sehat dan bahagia.
Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas) yang diselenggarakan BPS merupakan salah satu sumber informasi untuk mendapatkan karakteristik kondisi sosial ekonomi masyarakat, salah satunya adalah penggunaan teknologi informasi. Berdasarkan Susenas Tahun 2023, ada sebanyak 64,47 persen penduduk berpendidikan SD ke bawah pernah menggunakan telepon seluler atau komputer. Sedangkan penduduk berpendidikan SMP ke atas, persentasenya yang pernah menggunakan telepon seluler atau komputer lebih besar, yaitu sebesar 91,96 persen. Nah, dari data di atas dapat disimpulkan bahwa semakin tinggi tingkat pendidikan, akses terhadap teknologi informasipun semakin tinggi. Sekarang hujan sedang deras-derasnya, walaupun terkadang sinar matahari juga bersinar dengan terik, selalu jaga kesehatan. Bagi anda yang tempat tinggalnya sedang terkena bencana banjir, kami turut berduka, semoga banjirnya lekas surut.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Blora (Statistics of Blora Regency)Jalan Rajawali Nomor 12 Blora 58211 Telp. & Faks (0296)531191 Homepage. http://blorakab.bps.go.id/ e-mail: bps3316@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik