Hari Kesehatan Nasional ke-59 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Blora

Publikasi Kabupaten Blora Dalam Angka 2024 dapat diunduh di sini; Pelayanan Statistik Terpadu Online dapat melalui : email bps3316@bps.go.id dengan subyek Permintaan Data atau melalui website pst.bps.go.id; Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kab. Blora dapat dikunjungi setiap hari kerja  pada pukul 08.00 – 15.30 WIB; Pelaporan Layanan yang Tidak Sesuai Prosedur dapat dilakukan melalui lapor.go.id

Hari Kesehatan Nasional ke-59

Hari Kesehatan Nasional ke-59

12 November 2023 | Kegiatan Statistik


Setiap tanggal 12 November, Indonesia memperingati Hari Kesehatan Nasional.
Hari Kesehatan Nasional diperingati pertama kali pada 12 November 1964. Lahirnya momen tersebut berkaitan dengan keberhasilan pemerintah dalam menangani wabah malaria yang melanda Indonesia pada era 50-an.

Nah, berkaitan dengan fasilitas kesehatan, pada tahun 2022 di Kabupaten Blora terdapat 6 Rumah Sakit dan 26 Puskesmas lho #sobatdata... Jumlah ini tidak berubah semenjak tahun 2020.

Seperti kata pepatah lebih baik mencegah dari pada mengobati, dari pada terlanjur sakit kita jaga kesehatan aja yuk #sobatdata! Bisa dengan berolahraga secara rutin dan menjaga kandungan gizi dalam makanan yang kita makan.

Selamat Hari Kesehatan Nasional ke-59! Mari kita dukung Transformasi Kesehatan untuk Indonesia Maju!
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Blora (Statistics of Blora Regency)Jalan Rajawali Nomor 12 Blora 58211 Telp. & Faks (0296)531191 Homepage. http://blorakab.bps.go.id/ e-mail: bps3316@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik