Pelatihan Calon Petugas Pendataan Awal Registrasi Sosial Ekonomi 2022 BPS Kabupaten Blora Gelombang - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Blora

Publikasi Kabupaten Blora Dalam Angka 2024 dapat diunduh di sini; Pelayanan Statistik Terpadu Online dapat melalui : email bps3316@bps.go.id dengan subyek Permintaan Data atau melalui website pst.bps.go.id; Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kab. Blora dapat dikunjungi setiap hari kerja  pada pukul 08.00 – 15.30 WIB; Pelaporan Layanan yang Tidak Sesuai Prosedur dapat dilakukan melalui lapor.go.id

Pelatihan Calon Petugas Pendataan Awal Registrasi Sosial Ekonomi 2022 BPS Kabupaten Blora Gelombang

Pelatihan Calon Petugas Pendataan Awal Registrasi Sosial Ekonomi 2022 BPS Kabupaten Blora Gelombang

4 Oktober 2022 | Kegiatan Statistik


Haloo #sobatdata
Rangkaian kegiatan Pendataan Awal Regsosek 2022 sudah dimulai. Sebagai langkah awal dalam menjamin kualitas data yang dikumpulkan, seluruh petugas lapangan akan mendapatkan pelatihan terlebih dahulu sebelum terjun ke lapangan. 

Senin (3/10), Bupati Blora, Arief Rohman S.IP, M.Si, membuka secara resmi kegiatan pelatihan calon petugas Pendataan Awal Registrasi Sosial Ekonomi 2022 untuk gelombang I di PPSDM Migas Cepu. 

Pelatihan gelombang I diikuti oleh 291 peserta dari Kecamatan Randublatung, Kradenan dan Kedungtuban. Diharapkan selama 2 hari efektif (3-4 Oktober 2022) peserta mampu menyerap materi dari 12 Instruktur Daerah yang mengajar serta memahami konsep dan definisi semua pertanyaan yang akan diajukan kepada responden nantinya.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Blora (Statistics of Blora Regency)Jalan Rajawali Nomor 12 Blora 58211 Telp. & Faks (0296)531191 Homepage. http://blorakab.bps.go.id/ e-mail: bps3316@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik